Siaranjabodetabek.com- AS Roma meraih kemenangan 3-1 atas Fiorentina dalam lanjutan pekan pertama Serie A Italia, di Stadio Olimpico, Roma, Senin (08/23) dini hari WIB.
Roma unggul terlebih dulu gol yang dicetak oleh Henrikh Mkhitaryan menit 26, skor 1-0 bertahan hingga turun minum.
Fiorentina mampu menyamakan skor oleh gol Nikola Milenkovic menit 60 namun, Roma kembali membalas dua gol Jordan Veretout menit 64 dan 79, skor menjadi 3-1 hingga laga usai.
Dengan hasil itu tim tuan rumah menempati posisi 3 raihan 3 poin klasemen sementara, sedangkan tim tamu posisi 18 belum mendapatkan poin.
Susunan pemain AS Roma dan Fiorentina:
AS Roma (4-2-3-1): 1-Rui Patricio; 2-Rick Karsdorp, 23-Gianluca Mancini, 5-Matias Vina, 3-Roger Ibanez; 17-Jordan Veretout (52-Edoardo Bove 87′), 4-Bryan Cristante; 77-Henrikh Mkhitaryan (92-Stephan El Shaarawy 84′), 7-Lorenzo Pellegrini (11-Carles Perez 84′), 22-Nicolo Zaniolo; 9-Tammy Abraham (14-Eldor Shomurodov 69′)
Pelatih: Jose Mourinho
Fiorentina (4-3-3): 69-Bartlomiej Dragowski; 3-Cristiano Biraghi, 23-Lorenzo Venuti (8-Riccardo Saponara 84′), 98-Igor Julio, 4-Nikola Milenkovic; 5-Giacomo Bonaventura (24-Marco Benassi 74′), 15-Erick Pulgar, 14-Youssef Maleh (10-Gaetano Castrovilli 46′); 7-Jose Callejon (1-Pietro Terracciano 20′), 9-Dusan Vlahovic, 22-Nicolas Gonzalez (33-Riccardo Sottil 84′)
Pelatih: Vincenzo Italiano